Pj Bupati Pati Launching Aplikasi SI-DARJA, Tingkatkan Transparansi dan Akuntabilitas Pelayanan
INFO MEDIA, PATI – Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro didampingi Plt Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pati menghadiri peluncuran aplikasi Sistem Informasi Data Barang dan Jasa (SI-DARJA) di ruang Pragolo Setda Kabupaten Pati, Senin (10/6/2024). Henggar menyampaikan apresiasi atas penyelenggaraan diluncurkannya aplikasi SI-DARJA yang dikembangkan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan…
