Dalam rangka mendukung program nasional stabilisasi pasokan dan harga pangan, Polres Blora bersama instansi terkait menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) pada Kamis (7/8/2025).

Polres Blora Gelar Gerakan Pangan Murah, Salurkan Beras SPHP 5 Kg untuk Stabilkan Harga

INFO MEDIA, BLORA – Dalam rangka mendukung program nasional stabilisasi pasokan dan harga pangan, Polres Blora bersama instansi terkait menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) pada Kamis (7/8/2025). Kegiatan ini dipusatkan di halaman Mapolres Blora, dengan menyalurkan beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) kemasan 5 kilogram kepada masyarakat. Beras SPHP yang dijual merupakan cadangan pangan…

Baca Selengkapnya di :
Kantor Pos Indonesia Cabang Blora terus mengebut penyaluran Bantuan Subsidi Upah (BSU) kepada 13.686 keluarga penerima manfaat (KPM)

Kantor Pos Blora Genjot Penyaluran BSU, 11.991 KPM Sudah Terima Bantuan

INFO MEDIA, Blora, Jawa Tengah — Kantor Pos Indonesia Cabang Blora terus mengebut penyaluran Bantuan Subsidi Upah (BSU) kepada 13.686 keluarga penerima manfaat (KPM) yang tersebar di 16 kecamatan di wilayah tersebut. Hingga 21 Juli 2025, sebanyak 11.991 KPM atau sekitar 87 persen dari total target telah menerima bantuan tersebut. Kepala Kantor Pos Cabang Blora,…

Baca Selengkapnya di :
Juan Farest Parhusip remaja asal SMAN 1 Jepon Juara 2 (Runner-up) Kakang Duta Wisata Blora 2025.

Kisah Juan Farest Parhusip, Remaja Sederhana dari Jepon yang Raih Juara 2 Duta Wisata Blora 2025

INFO MEDIA, BLORA – Ketekunan dan kerja keras selalu membuahkan hasil, dan kisah Juan Farest Parhusip menjadi salah satu buktinya. Remaja asal SMAN 1 Jepon ini berhasil menyita perhatian publik setelah dinobatkan sebagai Juara 2 (Runner-up) Kakang Duta Wisata Blora 2025. Lahir dari keluarga sederhana, Juan bukan berasal dari lingkungan yang dekat dengan dunia gemerlap…

Baca Selengkapnya di :
Sub Koordinator Seksi Promkesda Dinas Kesehatan Kabupaten Blora, Nanik Sri Mulyaningsih

Pemkab Blora Dorong PHBS: Rumah Tangga, Sekolah, hingga Tempat Umum Jadi Sasaran Utama

INFO MEDIA, BLORA – Pemerintah Kabupaten Blora melalui Dinas Kesehatan Daerah (Dinkesda) terus menggencarkan upaya penerapan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di berbagai tatanan masyarakat. Program ini menyasar rumah tangga, sekolah, tempat kerja, fasilitas pelayanan kesehatan, hingga tempat-tempat umum. Kepala Dinkesda Blora Edi Widayat melalui Sub Koordinator Seksi Promkesda Dinas Kesehatan Kabupaten Blora, Nanik…

Baca Selengkapnya di :
Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Blora, Edy Widayat

650 Kasus TBC Ditemukan di Blora dalam Lima Bulan, Dua Kasus Resistan Obat

INFO MEDIA, Blora – Dinas Kesehatan Daerah (Dinkesda) Kabupaten Blora mencatat sebanyak 650 kasus Tuberkulosis (TBC) terdeteksi selama periode Januari hingga Mei 2025. Kasus-kasus tersebut ditemukan melalui layanan 36 fasilitas kesehatan, termasuk rumah sakit, puskesmas, dan klinik yang tersebar di wilayah Kabupaten Blora. “Sebanyak 650 kasus TBC telah terkonfirmasi, baik TBC Sensitif Obat (SO) maupun…

Baca Selengkapnya di :
Sebanyak 101 petugas gabungan diterjunkan untuk mengamankan jalannya Operasi Patuh Candi 2025 di Blora.

Operasi Patuh Candi 2025 Dimulai, Polres Blora Fokuskan Penindakan dan Edukasi

INFO MEDIA, Blora – Kepolisian Resor (Polres) Blora resmi menggelar Operasi Patuh Candi 2025 dengan mengusung tema “Tertib Berlalu Lintas Demi Terwujudnya Indonesia Emas”. “Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran dan kepatuhan masyarakat terhadap aturan lalu lintas, demi terciptanya keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas) di wilayah Blora. Lebih dari sekadar penegakan hukum, operasi…

Baca Selengkapnya di :
Stasiun di wilayah Daop 4 Semarang. (Foto: Humas PT KAI).

Stasiun Cepu Tetap Tersibuk, Doplang Alami Penurunan Penumpang di Semester 1

INFO MEDIA, BLORA – Data statistik pergerakan penumpang kereta api di tiga stasiun utama di Kabupaten Blora Jawa Tengah menunjukkan dinamika menarik pada Semester I Tahun 2025. Stasiun Cepu tetap menjadi stasiun tersibuk, dengan peningkatan jumlah penumpang baik yang berangkat maupun yang tiba dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya. “Stasiun Cepu masih menjadi titik utama…

Baca Selengkapnya di :
Sebanyak enam kader Posyandu di Desa Purworejo, Kecamatan Blora, Kabupaten Blora Jawa Tengah, mengikuti kegiatan pelatihan dan pendampingan guna meningkatkan kapasitas dalam menangani ibu hamil dengan masalah Kurang Energi Kronis (KEK).

SI BULEK dan Semangat Kader Purworejo Blora: Menemani Ibu Hamil Lawan KEK

INFO MEDIA, BLORA – Sebanyak enam kader Posyandu di Desa Purworejo, Kecamatan Blora, Kabupaten Blora Jawa Tengah, mengikuti kegiatan pelatihan dan pendampingan guna meningkatkan kapasitas dalam menangani ibu hamil dengan masalah Kurang Energi Kronis (KEK). Kegiatan ini dilaksanakan selama periode Mei hingga Juli 2025. Menurut Marlynda Happy Nurmalita, S.ST., M.KM., kader Posyandu merupakan masyarakat yang…

Baca Selengkapnya di :
Kepala Bidang Perdagangan Dindagkop UKM Kabupaten Blora, Siti Mas’amah saat ditemui di ruang kerjanya.

Blora Bukukan Ekspor USD 795 Ribu, Produk Unggulan UMKM Mendunia

INFO MEDIA, BLORA – Kabupaten Blora Jawa Tengah mencatatkan kinerja ekspor yang menggembirakan pada triwulan pertama tahun 2025. Berdasarkan data Dinas Perdagangan, Koperasi, dan UKM (Dindagkop UKM) setempat, total nilai ekspor hingga 20 Juni 2025 mencapai USD 795.809 atau setara Rp13,06 miliar (kurs Rp16.413,81 per USD). “Nilai tersebut mencerminkan potensi besar sektor UMKM Blora dalam…

Baca Selengkapnya di :
Kapolres Blora AKBP Wawan Andi Susanto saat groundbreaking pembangunan SPPG di Mapolres Blora, Selasa (8/7/2025).

Polres Blora Bangun Sentra Gizi, Targetkan 3500 Lebih Penerima Manfaat

INFO MEDIA, BLORA — Pembangunan Sentra Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Polres Blora resmi dimulai, ditandai dengan peletakan batu pertama (groundbreaking) oleh Kapolres Blora AKBP Wawan Andi Susanto bersama Wakil Bupati Blora Hj. Sri Setyorini dan jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), di kawasan Mapolres Blora, Kecamatan Jepon, Selasa (8/7/2025). Wakil Bupati Blora Sri Setyorini, menyampaikan…

Baca Selengkapnya di :
error: Content is protected !!